Cara Menambah Gadget di Atas Postingan Blog

Cara Menambahkan Gadget di Atas Postingan Blog - Beberapa template blog mungkin tidak tersedia gadget di atas postingan blog atau di bawah header. Pada kesempatan postingan ini saya akan berbagi tutorial blog yaitu cara menambah gadget di atas postingan blog, okeh, untuk sobat yang ingin menambahkan gadget di atas postingan blog, sobat bisa ikuti langkah-langkah di bawah ini ::

1. Login ke blogger.com
2. Pilih Template > Edit HTML
3. Jangan lupa beri centang pada Expand Widget Template
4. Cari kode script di bawah ini (gunakan Crtl + F atau F3 untuk mempermudah pencarian)
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>
5. Gantilah tulisan yang berwarna merah (no) dengan yes, maka akan seperti ini
<b:section class='main' id='main' showaddelement='yes'>
6. Klik Save Template.

Good Luck (^_^)

Demikianlah tutorial blog yang bisa saya bagikan tentang cara menambah gadget di atas postingan, jika ada kesalahan dalam kode script, kata-kata atau yang lainnya yang terdapat baik di artikel ini maupun artikel yang lainnya yang terdapat di blog ini, saya mohon maaf yang sebesar-besarnya. Terima kasih



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Menambah Gadget di Atas Postingan Blog"

Post a Comment